This Author published in this journals
All Journal Widyaparwa
Titik lndiyastini
Unknown Affiliation

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

KESATUAN TOPIK WACANA PROSEDURAL RESEP MASAKAN DALAM BAHASA JAWA Titik lndiyastini
Widyaparwa Vol 40, No 1 (2012)
Publisher : Balai Bahasa Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (2398.826 KB) | DOI: 10.26499/wdprw.v40i1.46

Abstract

Objek tulisan ini difokuskan pada masalah kesatuan topik dalam wacana prosedural resep masakan dalam bahasa Jawa. Kajian ini dilakukan dengan tujuan untuk memerikan perihal kesatuan topik pada wacana resep masakan itu diciptakan. Wacana resep masakan merupakan sebuah wacana tulis yang utuh. Wacana itu merupakan salah satu jenis wacana prosedural, yakni wacana yang berisi keterangan prosedur/tahapan sesuatu dilaksanakan atau dibuat (Longacre, 1968 dalam Wedhawati dkk. 1979:2). Seperti wacana lainnya, wacana resep masakan memiliki topik. Untuk menjabarkan kesatuan topik dalam wacana resep masakan itu digunakan pendekatan struktural dengan metode agih dan teknik bagi unsur langsung serta teknik lanjutary yakni teknik ganti, lesap, dan baca markah. Pada kajian kesatuan topik wacana resep masakan ini terdeskripsikan adanya penataan topik dan strategi kesinambungan topik. Pada penataan topik tampak bahwa topik selalu ditempatkan di bagian depan dan ditonjolkan dengan penuliian secara ortografis. Pada strategi kesinambungan topik tampak bahwa topik dibentuk dengan cara dilesapkary diulang, dan ekuivalensi leksikal. This paper focuses on topic unity in procedural discourse of food recipes in Javanese language. This research was conducted to describe topic unity on making of the food recipes. The food recipes discourse is a whole written discourse. It is one of the procedural discourses, that is a discourse that contains procedural steps of information of something of being made or operated (Longacre, 1968 in Wedhauati.et.al. 1979:2). Food recipe discourse, like other discourse, has topic. Therefore, to explain topic unity in food recipe discourse, the research used structural approach with distributive method and directs element distributive technique and continual technique, that is change, deletion, and signal reading technique. This research describes topic organization and topic continual strategy. The topic organization shouts that the topic is always occupied in the initial part and is emphasized orthographically. The strategy continual topic shows that the topic is formed with deletion, repeatedly, and lexical equioalence.
PARAGRAF HORTATORI DALAM BAHASA JAWA: KAJIAN UNSUR-UNSUR PEMBENTUK DAN PENANDANYA Titik lndiyastini
Widyaparwa Vol 41, No 2 (2013)
Publisher : Balai Bahasa Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (3870.919 KB) | DOI: 10.26499/wdprw.v41i2.78

Abstract

Paragraf hortatori dalam bahasa Jawa merupakan salah satu jenis paragraf yang berisi nasihat. Paragraf ini, dalam wujudnya, merupakan sebuah struktur yang dibentuk oleh unsur-unsur yang berupa kalimat-kalimat, baik kalimat topik yang berisi gagasan pokok, maupun kalimat pengembang yang berupa kalimat penjelas dan kalimat penegas. Susunan unsur itu membentuk struktur yang bervariasi. Untuk menganalisis paragraf itu digunakan teori struktural dengan metode dan teknik menurut Sudaryanto (2004). Pada pembahasan ditemukan struktur paragraf hortatori yang terdiri atas kalimat topik- kalimat penjelas; kalimat topik- kalimat penjelas- kalimat penegasi transisikalimattopik-kalimatpenjelas; transisi-kalimat topik kalimat penjelas- kalimat penegas; kalimat penjelas- kalimat penegas- kalimat topik. Dilihat dari satuan-satuan lingual tertentu yang mengisi kalimat-kalimatnya dapat diketahui berbagai ciri paragraf hortatori. Hortatory paragraph in Javanese is one of paragraph types containing advice. This paragraph, in its manifestation, is a structure formed by sentence element, as well as topic sentence. The element composition makes various structures. To analyze the paragraph structural theory along with method and technique proposed by Sudaryanto (2004) are employed. The data analysis shows that the structure of hortatory paragraph which comprises of: topic sentence-explanation sentence; topic sentence-explanation sentence-confirmation sentence; transition-topic sentence-explanation sentence; transition-topic sentence-explanation sentence confirmation sentence; explanation sentence-confirmation sentence-topic sentence. Viewed from certain lingual units that fill their sentences, features of hortatory paragraph can be found out.