Adi Susanto
Deputi Bidang Pemberantasan, Badan Narkotika Nasinal

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS STRATEGI PEMASARAN INSTITUT AGAMA ISLAM MA'ARIF NU (IAIMNU) METRO LAMPUNG Adi Susanto; Endah Yuliani
Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Guru Sekolah Dasar Vol. 1 No. 1 (2021): Prosiding Seminar Nasional PGSD
Publisher : Universitas Kuningan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (160.695 KB) | DOI: 10.25134/prosidingsemnaspgsd.v1i1.6

Abstract

Provinsi Lampung memiliki banyak perguruan tinggi swasta berkualitas yang terakreditasi oleh BAN-PT. Banyaknya PTN yang hadir di provinsi lampung, tidak serta merta membuat PTS sepi peminat, banyak PTS tetap eksis dan bahkan mampu bersaing dipasar pendidikan tinggi. Ini terjadi karna inovasi dan pemasaran yang tepat sasaran. Terbatasnya kursi di PTN serta faktor-faktor lain, membuat banyak masyarakat lampung dan sekitarnya memilih melanjutkan studi di sejumlah perguruan tinggi swasta di provinsi lampung. Banyaknya opsi strategi penasaran memberikan banyak pilihan kepada perguruan tinggi swasta di lampung untuk mengembangkan institusinya dari segi jumlah mahasiswa, baik dalam skala kecil maupun skala besar, termasuk IAIMNU Metro Lampung. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan narasi deskriptif, objek penelitian adalah IAIMNU Metro Lampung dan mahasiswa dari kampus tersebut. Hasil penelitian menunjukan IAIMNU Metro Lampung tidak dipandang sebagai kelas atas, yang cenderung mahal dan mewah, dan tidak pula dianggap kelas bawah, yang yang terkesan tidak bermutu, serta demografi responden sangat berpengaruh pada keesuaian strategi pemasaran yang digunakan, kampus dengan biaya terjangkau / low cost menjadi strategi pemasaran utama, biaya dan sistem pendidikan adalah proxy untuk model promosi word of mouth, serta ditunjang dengan memaksimalkan sistem teknologi.