Gabriella Valentina Erwanto, Gabriella Valentina
Universitas Surabaya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH PERSEPSI MAHASISWA TERHADAP PEMILIHAN JURUSAN AKUNTANSI (STUDI KASUS PADA MAHASISWA FAKULTAS BISNIS DAN EKONOMIKA UNIVERSITAS SURABAYA) Erwanto, Gabriella Valentina; Feliana, Yie Ke; Sugiarti, Yenny
CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya Vol 4, No 2 (2015): CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya
Publisher : University of Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menggali lebih dalam mengenai persepsi mahasiswa yaitu mahasiswa jurusan akuntansi dan mahasiswa jurusan non akuntansi Universitas Surabaya terkait profesi akuntan dan kuliah di jurusan akuntansi terhadap pilihan mereka untuk masuk jurusan akuntansi. Regresi logistik dan ANOVA dipergunakan sebagai metode untuk menguji hipotesis. Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 597 mahasiswa baru Fakultas Bisnis dan Ekonomika tahun angkatan 2014 Universitas Surabaya. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa persepsi mahasiswa mengenai profesi akuntan berpengaruh signifikan positif terhadap pilihan mahasiswa untuk masuk akuntansi. Sedangkan untuk kuliah di jurusan akuntansi menunjukkan bahwa persepsi mahasiswa mengenai kuliah di jurusan akuntansi tidak berpengaruh signifikan terhadap pilihan mahasiswa untuk masuk jurusan akuntansi.