Oxy Hendro Prabowo
Universitas Kuningan (UNIKU) Jawa Barat, Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Motivasi dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan. Oxy Hendro Prabowo
Inkubis : Jurnal Ekonomi dan Bisnis Vol. 1 No. 2 (2019): INKUBIS: Jurnal Ekonomi dan Bisnis
Publisher : Politeknik Siber Cerdika Internasional

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (4883.269 KB) | DOI: 10.59261/inkubis.v1i2.19

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh gaya kepemimpinan, motivasi dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan. Metode penelitian ini menggunakan analisis desktrtif dengan pendekata korlasi. Hasil uji t diperoleh bahwa nilai thitung variabel motivasi (X2) memiliki nilai p-value sebesar 0,000 <0,05 artinya signifikan, sedangkan thitung 7,287 > dari ttabel 1,987 artinya signifikan. Hal tersebut berarti 7,287 (X2) motivasi secara parsial berpengaruh terhadap Kinerja Karyawan (Y). Besarnya pengaruh motivasi terhadap Kinerja karyawan adalah sebesar 37,6%. 3) Terdapat pengaruh disiplin terhadap Kinerja karyawan. Hasil uji t diperoleh bahwa nilai thitung variabel motivasi (X3) memiliki nilai p-value sebesar 0,000 <0,05 artinya signifikan, sedangkan thitung 4,794 > dari ttabel 1,987 artinya signifikan. Hal tersebut berarti 4,794 (X3) disiplin secara parsial berpengaruh terhadap Kinerja Karyawan (Y). Besarnya pengaruh disiplin terhadap Kinerja karyawan adalah sebesar 20,7%. 4) Terdapat pengaruh yang signifikan antara Gaya Kepemimpinan (X1), Motivasi (X2) dan disiplin (X3) terhadap Kinerja Karyawan (Y) sebesar 0,739, hal ini menunjukkan bahwa keempat variabel tersebut mempunyai pengaruh yang kuat berada pada batasan tafsiran nilai R antara 0,60 – 0,799.