Ariska Dian Novanrianti
Universitas Nusa Putra

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengembangan Obyek Wisata Yang Berbasiskan Kearifan Lokal Di Desa Cijurey Shintia Kharisma Mutiara; Ariska Dian Novanrianti; Wahyu Kristian Marpaung; Yulia Nurfitriani H; Nur Hidayah K. Fadhilah; Andy Juniarso; Elin Paulina; Junaedi Siswanto
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Abdi Putra Vol 3 No 1 (2023): Januari 2023
Publisher : Universitas Nusa Putra & Persatuan Insinyur Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52005/abdiputra.v3i1.97

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memberikan gambaran obyek wisata yang ada di Desa Cijurey kecamatan Gegerbitung kab. Sukabumi yang merupakan salah satu dari sekian banyak desa yang menjadi lokasi KKN kelompok 5 Mahasiswa Universitas Nusaputra. Disini kami memiki 5 tema yaitu Keagamaan,UMKM,Pendidikan,Kesehatan, dan Lingkungan. Sedangkan tema yang akan kami angkat dalam penulisan Jurnal ini adalah mengusung tema Lingkungan yang ada didesa Cijurey. Tahapan yang dilakukan adalah menjelaskan potensi objek wisata kemudian menganalisis berdasarkan aspek daya Tarik sebuah objek wisata. Hasil penelitian ini menggambarkan bahwa objek wisata Didesa Cijurey khusus nya di Gunung Gombong dan Goa Lalay memiliki potensi alam dan menjadi daya taraik desa cijurey. Namun jika ditelaah lagi wisata ini belum masuk kedalam kriteria yang menarik untuk dikunjungi. Tempat wisata setidaknya harus memiliki daya Tarik yang menononjol sehingga dapat membuat wisatawan penasaran dan ingin berkunjung. Sebagai penduduk asli dari desa Cijurey seharusnya dapat mengrekomendasikan tempat wisata ini melalui komunitas masyarakat yang sesuai dengan bidangnya sehingga peranan aktip dari sector maksimal dan untungnya objek wisata disini dapat terekspos media. Wisata yang ada disini berupa Situs gunung gombong merupakan tempat bersejarah yang merupakan napak tilas dan makom dari Syech Maulana Mansyurddin yang terdapat di area tersebut. Situs ini berada di dusun pasir hideung desa cijurey. Sedangkan Goa Lalay yang berada di desa cijurey masih belum terjamah oleh banyak orang maka dari itu kami ingin lebih memperkenalkan secara luas kepada masyarakat bahwa di cijurey ini ada tempat wisata yang tidak kalah menariknya.