Syaharuddin Y Syaharuddin Y
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mulawarman Samarinda

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh kompensasi finansial dan disiplin preventif terhadap kinerja karyawan Beryl Chalif Arrahman; Syaharuddin Y Syaharuddin Y
Jurnal Ilmu Manajemen Mulawarman (JIMM) Vol 6, No 4 (2021): November
Publisher : Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Mulawarman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29264/jimm.v6i4.10001

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh budaya organisasi (X1) dan disiplin preventif (X2) berpengaruh terhadap kinerja karyawan (Y) pada CV Fajar di Kabupaten Paser. Sampel penelitian ini adalah 42 karyawan. Jenis datanya adalah primer dan sekunder. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi linear berganda. Hasil uji t statistik menunjukkan bahwa variabel kompensasi finansial (X1) dan disiplin preventif (X2) berpengaruh positif signifikan terhadap kinerja karyawan (Y), hasil uji F menyatakan bahwa semua variabel dalam penelitian ini berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan. Hasil koefisien determinasi memiliki nilai 0,863, hal ini menujukan bahwa 86,3% variasi dari kompensasi finansial (X1), disiplin preventif (X2) dan kinerja karyawan (Y), sedangkan 13.7% lainnya dijelaskan oleh variabel lain yang tidak masuk dalam variabel yang diteliti. Berdasarkan uraian di atas maka peneliti telah mengadakan penelitian ilmiah yaitu pengaruh kompensasi finansial dan disiplin preventif terhadap kinerja karyawan CV Fajar di Kabupaten Paser dengan hasil semua variabel yaitu positif dan signifikan.