Abdul Hamid
Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Mulawarman, Samarinda

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis pengendalian internal pada sistem dan prosedur penerimaan dan pengeluaran kas Abdul Hamid; Rusliansyah Rusliansyah
Jurnal Ilmu Akuntansi Mulawarman (JIAM) Vol 6, No 3 (2021): September
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mulawarman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29264/jiam.v6i3.8429

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana sistem dan prosedur pengendalian internal penerimaan dan pengeluaran kas The Gade Coffee Gold Samarinda. Mengingat pengendalian internal sangat berperan penting dalam kemajuan suatu perusahaan. Penelitian ini menggunakan alat analisis deskriptif koperatif yaitu membandingkan hasil penelitian dengan teori yang menyangkut sistem prosedur pengendalian internal menurut Muliyadi. Teknik pengumpulan data ialah dengan memberikan lembar questioner dan wawancara. Hasil yang ditemukan dari penelitian ini adalah pada prosedur dan sistem pengendalian internal penerimaan kas The Gade Coffee Gold telah sesuai dengan standar penerimaan kas pada umumnya karena terpenuhinya unsur-unsur fungsi penerimaan yang terkait dalam sistem akuntansi dokumen yang digunakan, sementara sistem dan prosedur pengeluaran kas The Gade Coffee Gold masih terdapat unsur yang belum memenuhi standar pengendalian internal kas karena adanya unsur yang belum dilakukan.