Ayu Adi Justicea
Universitas Islam Attahiriyah

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PERANCANGAN APLIKASI PERHITUNGAN NILAI TOTAL ELECTRON CONTENT (TEC) IONOSFER BERDASARKAN DATA GLOBAL POSITIONING SYSTEM(GPS) UNTUK MENGETAHUI PREKURSOR GEMPABUMI BERBASIS WEB Didin Samsudin Adhuri; Ayu Adi Justicea
Jurnal Maklumatika Jurnal Maklumatika Vol. 1 No. 2 (2015)
Publisher : Program Studi Teknik Informatika Sekolah Tinggi Teknologi Informasi NIIT

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1230.519 KB)

Abstract

Perkembangan teknologi semakin maju pesat, begitu pula dengan pekerjaan yang dimudahkan denganaplikasi tentunya kinerja semakin baik. Pendalaman ilmu Teknik Informatika, diarahkan tentang penguasaanilmu dan keterampilan rekayasa informatika yang berlandaskan pada kemampuan untuk memahami,menganalisis, menilai, menerapkan, serta menciptakan piranti lunak dalam pengolahan berbasis komputer.Penguasaan dan pendalaman ilmu teknologi Informasi (TI) melalui komputer, dapat membantu kinerja dalamkehidupan manusia, terutama para peneliti gempabumi Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika yangsedang meneliti prekursor gempabumi. Dikarenakan belum adanya program yang dapat membantu untukmelakukan penelitian ini. Salah satu nya adalah mengamati perubahan nilai Total Electron Content (TEC) yangberasal dari data Global Positioning System (GPS) yang diolah oleh Badan Informasi Geospasial (BIG) danLembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (LAPAN). Rancangan aplikasi ini menggunakan interfacingMatlab Software dengan bahasa pemrograman PHP, sehingga mempermudah pengerjaan pengolahanperhitungan nilai (TEC) yang berasal dari data RINEX GPS keluaran BIG yang dapat digunakan dalampenelitian prekursor gempabumi. Hasil ingin dicapai adalah untuk mempermudah pengolahan data penelitianTEC sebagai pelengkap data dalam penelitian prekursor gempabumi. Perancangan program ini dapatdikembangkan lagi agar penelitian terhadap mitigasi gempabumi semakin menyeluruh dan lebih mendetail,sehingga dapat mengurangi korban jiwa, harta, dan lain sebagainya, sebagai andil teknologi dalam penelitiangempabumi.