Enok Yanti, Enok
Unknown Affiliation

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

ANALISIS PEMANFAATAN LAHAN UNTUK PENGEMBANGAN BAHAN AJAR IPS (Studi Kasus pada Materi Pelestarian Lingkungan Hidup di SMP Kecamatan Argapura Kabupaten Majalengka) Yanti, Enok
Jurnal Gea Vol 14, No 1 (2014)
Publisher : Rizki Offset

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian bertujuan menganalisis pemanfaatan lahan yang dilakukan oleh petani setempat, mengidentifikasi faktor penyebabnya,  mengetahui hubungan pemahaman dengan sikap peserta didik, dan merumuskan bahan ajar IPS tentang pemanfaatan lahan pada materi pelestarian lingkungan hidup. Metode yang digunakan metode deskriptif analitik. Data dikumpulkan melalui survei lapangan, wawancara, studi literatur dan studi dokumentasi. Populasi penelitian seluruh petani, peserta didik kelas VIII serta guru SMP maupun MTs di Kecamatan Argapura. Sampel petani diambil dengan teknik stratified random sampling, sampel peserta didik dengan teknik proportional random sampling, dan sampel guru diambil sesuai jumlah populasi yang ada. Teknik analisis data menggunakan prosentase dan regresi linear sederhana serta ganda. Hasil penelitian yang diperoleh yaitu pemanfaatan lahan di Kecamatan Argapura sebagian besar tidak sesuai dengan kemiringan lerengnya, frekuensi mengikuti penyuluhan sebagai faktor penyebab pemanfaatan lahan mempunyai taraf signifikansi negatif. Pemahaman peserta didik terhadap kondisi lahan tidak sejalan dengan sikap mereka terhadap pemanfaatan lahan sehingga perlu perumusan bahan ajar yang sesuai dengan kondisi lingkungan di sekitar mereka agar pembelajaran lebih bermakna. Rekomendasi yang diajukan pemanfaatan lahan harus mengikuti kaidah dalam pengolahan lahan supaya pelestarian lingkungan tetap terjaga, dan bahan ajar yang dihasilkan baru sampai tataran konsep sehingga diharapkan ada penelitian lanjutan untuk mengujicobakan bahan ajar tentang pemanfaatan lahan pada materi pelestarian lingkungan hidup di SMP kelas VIII semester 1. Kata kunci : Pemanfaatan lahan, Bahan ajar, Pelestarian lingkungan hidup.
ANALISIS PEMANFAATAN LAHAN UNTUK PENGEMBANGAN BAHAN AJAR IPS (Studi Kasus pada Materi Pelestarian Lingkungan Hidup di SMP Kecamatan Argapura Kabupaten Majalengka) Yanti, Enok
Jurnal Pendidikan Geografi Gea Vol 16, No 1 (2016)
Publisher : Indonesia University of Education

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17509/gea.v16i1.3472

Abstract

The research aims at analyzing the land use by farmers, identifying the causes, knowing the relationship of the students’ understanding with their attitudes, and formulating materials about using of land on environmental preservation materials. The method is descriptive analytic. Data were collected through field surveys, interviews, literature studies and documentation. The population includes farmers, eighth grade students and MTs teachers in Argapura District. Farmer samples were randomly stratified, learners were taken using a proportional random sampling and teacher samples were the whole population. Data were analyzed using percentages and simple and multiple linear regression. The results show that the land use in the Argapura District was largely incompatible with the slope and the frequency of attending counseling as a causative factor of land use has a negative significance level. Students’ understanding of the land condition is parallel with their attitude towards land use so learning materials should be suited to the conditions of their environment to produce meaningful learning. It is recommended that the land use follow the environmental land management rules to preserve the environment, and existing materials were only concepts. Therefore further research should be on land use materials on environmental preservation materials in Class VIII Semester 1. Keywords: Land use, teaching materials, preservation of the environment.