Andri Wijaya
Universitas Islam Sultan Agung

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Penyuluhan Hukum Bagi Masyarakat Demak dalam Mewujudkan Hidup Sehat dan Sejahtera Pasca Pandemi Covid-19 Andri Wijaya
Borobudur Journal on Legal Services Vol 3 No 2 (2022): Vol 3 No 2 (2022)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Magelang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31603/bjls.v3i2.7426

Abstract

Penyuluhan hukum ini bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada masyarakat Demak atas peran pemerintah dalam memberikan perlindungan hukum yang mengarah pada hidup sehat dalam bentuk tindakan pencegahan dalam menghadapi wabah dan pasca Covid-19. Metode yang digunakan dalam pengabdian ini adalah penyuluhan hukum dengan melalui ceramah. Setelah itu, dibuka kesempatan kepada masyarakat untuk mengajukan pertanyaan yang dijawab secara ilmiah beserta contoh kasus permasalahan. Materi yang di berikan dalam pengabidan ini terbagi menjadi beberapa aspek sehingga masyarakat bisa memahami secara menyeluruh. Hasil dari pengabdian ini menunjukkan pemahaman masyarakat Demak tentang kebijakan pemerintah mengenai cara hidup sehat dan sejahtera setelah paska Covid-19.