HAFRI YULIANI
Program Studi Ilmu Komunikasi

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

KOMUNIKASI ANTARPRIBADI PEGAWAI DINAS KOMUNUKASI INFORMATIKA DAN PERSANDIAN KOTA BENGKULU Rosa Salsabila; HAFRI YULIANI
Jurnal Sarjana Ilmu Komunikasi (J-SIKOM) Vol 3 No 1 (2022): Komunikasi Strategis di Era Digital: Tantangan, Peluang, dan Inovasi
Publisher : Program Studi Ilmu Komunikasi, Universitas Muhammadiyah Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (235.058 KB) | DOI: 10.36085/jsikom.v3i1.3475

Abstract

Penelitian ini mempunyai tujuan agar dapat mengetahui komunikasi antarpribadi di DinasKomunikasi, Informatika dan Persandian Kota Bengkulu dalam mewujudkankeharmonisan antar pegawai. Metode yang digunakan yaitu metode kualitatif danmenggunakan analasis data secara deskriptif. Teknik analisis data merupakan tahapanyang telah dicapai oleh peneliti agar dapat menyimpulkan sebuah makna terhadap datayang telah dikumpulkan. Penelitian ini menggunakan teori komunikasi antarpribadi yaituKeterbukaan (openness), empati (emphaty), sikap mendukung (supportiveness), sikappositif positiveness) dan kesetaraan (equality). Hasil penelitian menjelaskan bahwakomunikasi antarpribadi Dinas Komunikasi, Informatika dan Persandian Kota Bengkulu,terlihat jika komunikasi yang harmonis dapat dilihat dari adanya keterbukaan informasidalam pelaksanaan agenda kegiatan, sikap mendukung bagi para pegawai untukmeningkatkan kualitas kinerja, selalu berusaha untuk memiliki sifat positif terhadapseluruh pegawai serta adanya kesetaraan dalam pelaksanaan tugas di Bidang IKP.Kata Kunci : Komunikasi Antarpribadi, Keterbukaan, Empati, Sikap Mendukung,Kesetaraan