Maryadi Maryadi
PGSD FIP Universitas PGRI Semarang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH METODE PEMBELAJARAN DEMONSTRASI BERBANTU MEDIA WAYANG KARTUN TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS III PADA PELAJARAN IPS MATERI JENIS – JENIS PEKERJAAN SDN PLAMONGANSARI 01 SEMARANG TAHUN AJARAN 2017/2018 Ratih Kusuma Dewi; Maryadi Maryadi; Arfilia Wijayanti
Jurnal Guru Kita PGSD Vol 2, No 3: Juni 2018
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (195.431 KB) | DOI: 10.24114/jgk.v2i3.10395

Abstract

Abstrak: Pengaruh Metode Pembelajaran Demonstrasi Berbantu MediaWayang Kartun terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas III pada Pelajaran IPSMateri Jenis-Jenis Pekerjaan SDN Plamongansari 01 Semarang Tahun Ajaran 2017/2018. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui pengaruh penggunaan metode pembelajaran demonstrasi berbantu media wayang kartun terhadap hasil belajar siswa pada pelajaran IPS materi jenis – jenis pekerjaan kelas III SDN Plamongansari 01 Semarang tahun ajaran 2017/2018. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif desain penelitian One Group Pretest Posttest Design. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas III SDN Plamongansari 01 Semarang yang terdiridari 38 siswa. Pengambilan sempel dilakukan dengan menggunakan teknik sempling jenuh yakni seluruh anggota populasi. Data penelitian diperoleh melalui tes, dokumentasi, dan wawancara. Berdasarkan hasil penelitian ini saran yang dapat disampaikan adalah hendaknya model pembelajaran Demonstrasi berbantu media Wayang Kartun dapat dicoba dan diterapkan pada mata pelajaran IPS.