Margita Tiara Sari
Program Studi Ilmu Perpustakaan, Universitas Diponegoro

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Promosi Perpustakaan melalui Media Sosial Instagram @austinpubliclibrary : Studi di Austin Public Library Texas Margita Tiara Sari
Jurnal Ilmu Perpustakaan Vol 9, No 4 (2020): Oktober 2020
Publisher : Jurusan Ilmu Perpustakaan, Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Diponegoro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Artikel ini berisi terkait dengan bagaimana promosi perpustakaan melalui media sosial Instagram. Komunikasi yang terbangun  antara  pihak  perpustakaan  dan  pemustaka  dapat  dilakukan  secara  virtual  dengan  dapat memanfaatkan  teknologi  informasi.  Dimana  pada  komunikasi  yang  terkahir  menjadi  salah  satu  cara  efektif melakukan promosi perpustakaan. Studi kasus yang diamati adalah salah satu perpustakaan umum di Kota Texas Amerika Serikat yaitu Austin Public Library. Perpustakaan Umum Austin telah melakukan kegiatan promosi perpustakaan  secara  online  melalui  penggunaan  media  sosial  Instagram.  Metode  pengambilan  data  dilakukan melalui observasi pada akun Instagram @austinpubliclibrary dan dengan melakukan studi pustaka yang telah ada. Fasilitas atau fitur yang digunakan untuk melakukan promosi antara lain Instagram Story, mengunggah foto, video, dan Highlight Story.