Noven Kusainum
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Problematika Pembelajaran Daring Di Kelas IV SD Negeri Mentel I Gunungkidul Noven Kusainum
Genderang Asa: Journal of Primary Education Vol. 2 No. 1 (2021): Genderang Asa: Journal of Primary Education
Publisher : PGMI IAIN Lhokseumawe

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (497.809 KB) | DOI: 10.47766/ga.v2i1.1350

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pembelajaran daring di kelas IV SD Negeri Mentel I Gunungkidul. Situasi dan kondisi saat pandemi Covid-19 menyebabkan ketidaksiapan guru, siswa, dan orang tua dalam pembelajaran daring. Jenis penelitian yang digunakan adalah studi kasus. Pengumpulan data dilakukan dengan observasi dan wawancara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa problematika pembelajaran daring adalah 1) kurangnya sosialisasi pembelajaran daring kepada orang tua, 2) ketidaksesuaian tuntutan kurikulum dengan pembelajaran daring masa pandemi Covid-19, 3) guru belum mengoptimalkan kemampuan mengembangkan dan memodifikasi media pembelajaran, 4) sulit melakukan penilaian sikap dan penilaian autentik, serta 5) kurangnya kerja sama antara orang tua dan guru. Pembelajaran daring dapat berjalan secara efektif jika ada kerja sama dan komunikasi yang baik antara orang tua dan guru.