Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Penerapan Metode Weighted Product (WP) pada Sistem Pendukung Keputusan untuk Menentukan Buah Rambutan dengan Kualitas Terbaik Muhammad Khovivul Anam; Muhammad Alwan Nurdin; Raihan Abdurrahim Al Ayyubi; Dwi Hartanti
Prosiding Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Bisnis Prosiding Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Bisnis (SENATIB) 2022
Publisher : Fakultas Ilmu Komputer Universitas Duta Bangsa Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (246.457 KB)

Abstract

Definisi Sistem Pendukung Keputusan secara umumadalah sebuah sistem yang memecahankan maupun menanganimasalah. Sistem pendukung keputusan tidak untuk menggantikantugas pengambil keputusan, tetapi untuk membantu dan mendukungpengambil keputusan. Dalam peranan sistem pendukung keputusandalam konteks keseluruhan sistem informasi ditujukan untukmemperbaiki kinerja menggunakan aplikasi sistem informasi danmemilih pendekatan yang digunakan dalam proses pengambilankeputusan, sampai mempertimbangkan pemilihan interaktif. Metodeyang sudah sering digunakan dalam sistem pendukung keputusanadalah metode Weighted Product (WP). Metode Weighted Productdigunakan karena mampu memmutuskan alternatif yang terbaik daribeberapa alternatif yang ada. Dalam hal ini alternatif yangdimaksud adalah kualitas buah rambutan yang terbaik dari Klatenberdasarkan kriteria-kriteria yang telah ditentukan dengan langkahlangkah metode Weigted Product secara sederhana, mudahdipahami, efektif dan efesien.
Transformasi Digital Keuangan BUMDes Mata Bangsa Desa Wisata Rotan Trangsan Muhammad Khovivul Anam; Sopingi; Wijiyanto
JEKIN - Jurnal Teknik Informatika Vol. 4 No. 3 (2024)
Publisher : Yayasan Rahmatan Fidunya Wal Akhirah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58794/jekin.v4i3.732

Abstract

Kemajuan teknologi informasi telah meningkatkan kebutuhan akan sistem informasi keuangan yang efisien, terutama di entitas bisnis pedesaan seperti BUMDes Mata Bangsa di Desa Wisata Rotan Trangsan. Didirikan pada tahun 2017, BUMDes Mata Bangsa terlibat dalam berbagai kegiatan yang menghasilkan pendapatan dan pengeluaran signifikan, yang saat ini dicatat secara manual. Penelitian ini bertujuan mengembangkan sistem informasi keuangan berbasis web untuk BUMDes Mata Bangsa menggunakan metode waterfall, meliputi tahap analisis kebutuhan, desain, pengembangan, dan pengujian. Sistem ini dirancang untuk menyederhanakan pencatatan transaksi, meningkatkan akurasi pelaporan, dan transparansi, memudahkan pengelolaan keuangan dan pengambilan keputusan. Desain sistem mencakup peran khusus untuk administrator, pimpinan, dan kepala desa, memastikan keamanan data dan kontrol akses. Pengujian menunjukkan sistem berfungsi sesuai spesifikasi, meningkatkan akurasi pencatatan dan mempercepat proses pelaporan dengan tingkat keberhasilan 100%. Penelitian ini menawarkan solusi praktis bagi BUMDes Mata Bangsa dan kontribusi literatur untuk penerapan teknologi informasi di organisasi desa.