This Author published in this journals
All Journal Jurnal Keperawatan
Nurul Nurul
Universitas Bina Sehat PPNI Mojokerto

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Supervisi terhadap Kemandirian Perawat dalam Melaksanakan Dokumentasi Asuhan Keperawatan Nuryati Nuryati; Nurul Nurul; Kristina Kristina; Mohammad Taufik
Jurnal Keperawatan Vol 14 No 4 (2022): Jurnal Keperawatan: Supp Desember 2022
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Kendal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (183.224 KB) | DOI: 10.32583/keperawatan.v14i4.903

Abstract

Pelaksanaan supervisi tidak hanya bertujuan untuk mengawasi kinerja perawat melakukan asuhan keperawatan tetapi juga untuk memperbaiki proses manajemen keperawatan termasuk dalam melaksanakan dokumentasi asuhan keperawatan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh supervisi terhadap kemandirian perawat dalam melaksanakan dokumentasi asuhan keperawatan berbasis SIM K-SMART. Penelitian ini menggunakan metode quasy experimental dengan pendekatan one group pre post test design. Jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 38 responden perawat dan diambil dengan menggunakan teknik purposive sampling. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terjadi peningkatan persentase tingkat kemandirian perawat dari sebelum dilakukan supervisi sebesar 34,2% menjadi 92,1% setelah dilakukan supervisi. Hasil analisis bivariat menggunakan t-test menunjukkan nilai p value = 0,000 (<0,05). Kegiatan supervisi dapat meningkatkan kemandirian perawat dalam melaksanakan dokumentasi asuhan keperawatan berbasis SIM K-SMART.