Damewati Damewati
SMP St. Ignasius Medan

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATERI SISTEM PERSAMAAN LINIER DUA VARIABEL KELAS VIII SMP ST. IGNASIUS MEDAN Damewati Damewati
Quaerite Veritatem : Jurnal Pendidikan Vol. 2 No. 2 (2023): Volume 2 Nomor 2
Publisher : Yayasan Seri Amal Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dalam meningkatkan hasil belajar peserta didik kelas VIII. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas. Populasi penelitian adalah semua peserta didik kelas VIII-2 SMP St. Ignasius Medan T.P 2021/2022. Subjek penelitian ini dilakukan pada peserta didik kelas VIII-2 SMP St. Ignasius berjumlah 31 peserta didik. Pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data kuantitatif hasil belajar peserta didik pada materi sistem persamaan linier dua variabel. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini adalah bahwa penerapan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dapat meningkatkan hasil belajar peserta didik. Hal ini terlihat dari hasil belajar peserta didik dengan rata-rata nilai siklus I sebesar 73 dan siklus II sebesar 89. Dengan persentase jumlah peserta didik yang mencapai KKM pada siklus I sebesar 64% dan siklus II sebesar 97% dengan indikator keberhasilan 30 peserta didik mencapai KKM.