Setyowati, J.
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Strategi Pemanfaatan Media Digital pada Pembelajaran Jarak Jauh dalam Memotivasi Belajar Anak Setyowati, J.; Angela, E. N.; Cunaya, C.; Budiarti, E.
JIIP - Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan Vol. 5 No. 6 (2022): JIIP (Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan)
Publisher : STKIP Yapis Dompu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (665.051 KB) | DOI: 10.54371/jiip.v5i6.634

Abstract

Anak Usia Dini (AUD) adalah anak yang berada di usia rentan yaitu usia 0- 6 tahun, di mana mereka berada dalam proses pertumbuhan dan perkembangan yang bersifat unik. Di masa unik inilah anak butuh menikmati, merasakan, dan mempelajari hal - hal yang baru. Salah satunya adalah mengenal media pembelajaran digital yang berkembang pesat dalam beberapa tahun terakhir. Media digital tidak selalu memberikan kesan negatif bagi kita, selama disikapi dengan bijak dan digunakan dengan tepat sesuai kebutuhan usia penggunanya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan media digital yang diterapkan di TK Mutiara Cemerlang dalam menghadapi Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ), cukup dirasakan efektif.  Dengan menggunakan penelitian studi kasus dan pendekatan kualitatif, tulisan ini kami sajikan untuk bahan referensi bagi para orang tua dan penggiat pendidikan.