Sri Ramadiana
Universitas Lampung

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

APLIKASI PUPUK ORGANIK CAIR TERHADAP PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI TOMAT RAMPAI (Lycopersicon pimpinellifolium) Fitri Yelli; Ria Maizal; Kus Hendarto; Sri Ramadiana
Jurnal Agrotek Tropika Vol 10, No 4 (2022): JURNAL AGROTEK TROPIKA VOL 10, NOVEMBER 2022
Publisher : Departement of Agrotechnology, Agriculture Faculty, Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23960/jat.v10i4.6466

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh jenis dan konsentrasi POC serta mengatahui pengaruh jenis POC terhadap pertumbuhan dan produksi tomat rampai bergantung pada penambahan konsentrasi POC. Penelitian ini menggunakan rancangan acak kelompok (RAK) faktorial (2 x 4) dengan tiga ulangan sebagai kelompok. Faktor pertama yaitu jenis POC dan faktor kedua yaitu konsentrasi POC. Penelitian ini diuji dengan uji Bartlett (homogenitas) dan uji Tukey (additivitas) yang kemudian dilakukan analisis ragam (uji F), dilanjutkan pemisahan nilai tengah menggunakan BNT dengan taraf nyata 5%. Hasil penelitian menunjukkan jenis POC kulit pisang lebih baik daripada POC kotoran kambing pada variabel pengamatan jumlah, diameter buah, dan berat kering brangkasan. Semakin tinggi konsentrasi POC hingga 120 ml/l air akan meningkatkan pertumbuhan dan produksi tomat rampai pada variabel pengamatan tinggi tanaman, jumlah daun, cabang produktif, berat buah, jumlah buah, diameter buah, berat basah brangkasan, dan berat kering brangkasan. Pengaruh jenis POC bergantung terhadap pemberian konsentrasi POC terjadi pada variabel pengamatan tinggi tanaman.