Winda Ayu Lestari
Universitas Islam Zainul Hasan

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Dampak Era Digital Terhadap Perilaku Sosial Remaja di Dusun Sumbersotah Desa Krampilan Winda Ayu Lestari; Abdul Aziz Wahab; Roby Firmandil Diharjo
Jurnal Pendidikan dan Konseling (JPDK) Vol. 5 No. 2 (2023): Jurnal Pendidikan dan Konseling
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jpdk.v5i2.13578

Abstract

Era digital memberikan dampak positif dan negatif hal ini yang bisa mempegaruhi perubahan pola perilaku sosial pada remaja.. Penggunaan pendekatan penelitian supaya mendapatkan informasi yang tepat yakni mengguanakan kualitatif dengan jenis pendekatan studi kasus. Supaya bisa memperoleh data yang signifikan metode pengumpulan data dengan menggunakan cara observasi, wawancara, dokumentasi. Peneliti menganalisis data melalui reduksi data, penyajian data, verifikasi data.  Peneliti memperoleh hasil yakni orang tua memiliki peran  dalam pendidikan pertama yang diterima anaknya. Selain mengajarkan materi yang  diajarkan di sekolah, orang tua juga menginternalisasikan kebiasaan anak supaya memiliki nilai, norma dan budi pekerti  yang baik. Dalam membentuk perilaku sosial remaja, pentingnya peran orang tua sebagai pendidik,  pembimbing dan bisa mengawasi pola perilaku anak. Era digital memiliki dampak positif meliputi memudahkan anak dalam mengakses internet, memudahkan dalam pembelajaran, memudahkan komunikasi jarak jauh, menjadi alat penghibur. Disisi lain era digital juga memiliki dampak negatif seperti anak kecanduan bermain gadget, menurunnya kesehatan, lupa akan kewajiban, menunda perintah orang tua.