This Author published in this journals
All Journal JURNAL PENJAKORA
Alvido Briliant
Universitas Negeri Semarang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Hubungan Tinggi Badan, Berat Badan, dan Kekuatan Otot Tungkai Terhadap Keterampilan Long Pass Sepakbola Alvido Briliant; Sugiharto
JURNAL PENJAKORA Vol. 10 No. 1 (2023): April 2023
Publisher : Fakultas Olahraga dan Kesehatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/penjakora.v10i1.59214

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan tinggi badan, berat badan, dan kekuatan otot tungkai terhadap keterampilan long pass sepakbola pada siswa SMAN 12 Semarang. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif korelasional. Subjek dalam penelitian ini adalah 20 siswa putra SMAN 12 Semarang yang dipilih menggunakan teknik purposive sampling. Instrumen yang digunakan yakni tes pengukuran tinggi badan, berat badan, kekuatan otot tungkai, dan long pass sepak bola. Teknik analisis data menggunakan uji korelasional. Hasil analisis data menunjukkan bahwa tinggi badan, berat badan, dan kekuatan otot tungkai secara simultan memengaruhi keterampilan long pass siswa. Simpulan penelitian ini bahwa terbukti ada hubungan yang signifikan antara tinggi badan, berat badan dan kekuatan otot tungkai dengan keterampilan long pass dalam permainan sepak bola. Untuk itu dalam melatih sepakbola perlu dipertimbangkan tinggi dan berat badan serta kekuatan otot tungkai siswa.