This Author published in this journals
All Journal Jurnal Tika
Lisa Fitria
Ilmu Komputer

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pembelajaran Sistem Periodik Unsur Kimia Berbasis Multimedia Lisa Fitria
Jurnal Tika Vol 1 No 2 (2016): Jurnal Teknik Informatika Aceh
Publisher : Fakultas Ilmu Komputer Universitas Almuslim Bireuen - Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (570.412 KB)

Abstract

Pengajaran Berbantuan Komputer atau disingkat dengan CAI (Computer Aided Instruction) adalah suatu sistem pengajaran dan pembelajaran yang menggunakan peralatan komputer sebagai alat bantunya bersama–sama dengan knowledge base (dasar pengetahuan)-nya. CAI merupakan pengembangan dari pada teknologi informasi terpadu yaitu komunikasi (interaktif), audio, video, penampilan citra (image) yang dikemas dengan sebutan teknologi multimedia. PembelajaranSistemPeriodikUnsur Kimiaini dibangun dengan Adobe Flash CS6 dimana Multimedia yang digunakan yaitu: gambar, teks dan suara. Tabel periodik kimia adalah tampilan unsur-unsur kimia dalam bentuk tabel. Unsur-unsur tersebut diatur berdasarkan struktur elektronnya sehingga sifat kimia unsur-unsur tersebut berubah-ubah secara teratur sepanjang tabel. Setiap unsur didaftarkan berdasarkan nomor atom dan lambang unsurnya. Tabel periodik juga memberikan informasi dasar mengenai suatu unsur. Sistem periodik unsur kimia berbasis multimedia menggunakan Adobe Flash Cs6. Dengan adanya software pembelajaran ini diharapkan pelajar dapat memperlihatkan secara lebih nyata tentang fenomena yang ada dalam ilmu kimia dapat membuat konsep yang abstrak menjadi lebih kongkrit, dapat menampilkan gerak sehingga lebih mudah diamati, dapat menampilkan detail suatu benda atau proses, serta membuat penyajian pembelajaran lebih menarik, sehingga proses pembelajaran menjadi menyenangkan