Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

EKSPERIMEN PEMANFAATAN ELEKTROLISER TIPE DRY CELL UNTUK MENINGKATKAN EFESIENSI KONSUMSI BAHAN BAKAR Iwan Popilaya; Andrizal Andrizal
Ranah Research : Journal of Multidisciplinary Research and Development Vol. 1 No. 3 (2019): Ranah Research : Journal Of Multidisciplinary Research and Development (May 201
Publisher : Dinasti Research

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (491.541 KB)

Abstract

Penggunaan Elektroliser secara umum dapat menurunkan tingkat konsumsi bahan bakar pada mobil Toyota Kijang 5 K. Menurunnya konsumsi bahan bakar pada mobil tersebut melalui penggunaan elektroliser dikarenakan elektroliser dapat menghasilkan gas hidrogen (H2) dan Oksigen (O2) dari hasil pemisahan molekul air yang terdiri dari oksigen dan hidrogen sebagai pembentuknya. Hidrogen yang telah dipisahkan dari oksigen tersebut jika disalurkan ke dalam air filter dan masuk ke ruang bakar, dapat menyempurnakan proses pembakaran pada mesin.