Ahmad Aulia Anas
Program Studi Pendidikan Tata Niaga, Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Surabaya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH CELEBRITY ENDORSER TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DI EIGER STORE ROYAL PLAZA SURABAYA Ahmad Aulia Anas; Tri Sudarwanto
Jurnal Pendidikan Tata Niaga (JPTN) Vol 8 No 3 (2020)
Publisher : Program Studi Pendidikan Tata Niaga Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (361.273 KB) | DOI: 10.26740/jptn.v8n3.p953-958

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan dan menganalisis dampak dari penggunaan Celebrity Endorser pada keputusan pembelian produk Eiger Store Royal Plaza Surabaya. Jenis penelitian dalam penelitian ini menggunakan metode penelitian secara deskripstif dengan melakukan pendekatan secara kuantitatif yang menggunakan teknik pengambilan sampel ialah metode accidental sampling dengan jumlah responden sebanyak 105 responden. Responden dalam penelitian ini adalah konsumen yang sedang melakukan pembelian pada Eiger Store Royal Plaza Surabaya. Teknik yang di gunakan dalam pengumpulan data yaitu dari hasil angket yang telah di isi oleh responden, dokumentasi dan wawancara dengan pengolahan data menggunakan SPPS versi 16.0. Hasil dari penelitian ini menunjukkan variabel Celebrity Endorser memiliki pengaruh yang signifikan pada variabel keputusan pembelian, dengan besaran nilai t hitung yang di dapat lebih besar dari t-tabel yaitu 2,203 > 1,983. Jadi variabel Celebrity Endorser memiliki pengaruh signifikan pada keputusan pembelian dalam penelitian ini.