This Author published in this journals
All Journal REFEREN
Jasmine Malaika Ramadhani
Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Konflik Batin Tokoh Utama dalam Cerpen Dua Dunia Karya N.H Dini Jasmine Malaika Ramadhani; Emira Hayatina Ramadhan; Fakhri Ardan Naashir
REFEREN Vol. 2 No. 1 (2023)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22236/referen.v2i1.11587

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendekripsikan konflik batin pada tokoh utama Iswanti dalam cerpen Dua Dunia karya N.H Dini. Dalam penelitian ini penulis menjabarkan struktur yang meliputi tema, tokoh dan penokohan, serta latar pada cerpen dua dunia. Penelitian ini menggunakan pendekatan psikologi sastra dari Sigmun Freud. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif. Data yang digunakan dalam penelitian ini berupa dialog serta monolog yang disampaikan oleh tokoh utama pada cerpen tersebut dan juga sudut pandang orang ketiga, teknik pengumpulan data menggunakan teknik pustaka dan memakai tabel korpus data. Dari hasil penelitian ini kita mengetahui struktur yang meliputi cerpen dua dunia Karya N.H Dini. Terdapat juga beberapa bentuk konflik batin yang dialami tokoh utama. Di antaranya kepedihan, kekecewaan, kemarahan, kecemasan, dan kegagalan. Faktor-faktor tersebut menyebabkan konflik batin tokoh utama kepada Darwono selaku suaminya, serta kedua orang tuanya. Terdapat tiga gaya yang digunakan tokoh utama dalam mengatasi konflik batin yaitu gaya beruang, gaya hiu, dan gaya kura-kura.