Mifta Arum Sukma
UIN KH. ABDURRAHMAN WAHID

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Pengaruh Indeks Pembangunan Manusia (IPM) dan Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) Terhadap Tingkat Pengangguran Terbuka Di Jawa Tengah Mifta Arum Sukma
Sahmiyya Vol. 1 No. 2 (2022): VOLUME 1 NOMOR 2 2022
Publisher : UIN K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (596.727 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan guna menganalisis besarnya pengaruh IPM (Indeks Pembangunan Manusia) dan PDRB (Produk Domestik Regional Bruto) terhadap Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) di Provinsi Jawa Tengah pada tahun 2017-2021. Hipotesis dalam penelitian ini dibuktikan dengan menggunakan model ekonometrika dengan metode Regresi Linear Berganda, Uji t, Uji F dan dengan Uji Asumsi Klasik. Berdasarkan analisis disimpulkan bahwa variabel IPM (Indeks Pembangunan Manusia) dan PDRB (Produk Domestik Regional Bruto) berpengaruh terhadap Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) di Jawa Tengah periode tahun 2017-2021 dengan nilai Sig. (Signifikan) IPM (Indek Pembangunan Manusia) sebesar 0,003 dan nilai Sig. (Signifikan) PDRB atau Produk Domestik Regional Bruto yaitu sebesar 0,005 dengan nilai α = 0,05.