This Author published in this journals
All Journal JIMIA
Endah Christianingsih
Program Pasca Sarjana Magister Ilmu Administrasi

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

MENGENAL MANAJEMEN MUTU PERGURUAN TINGGI Endah Christianingsih
Jurnal Ilmiah Magister Ilmu Administrasi Vol. 10 No. 1 (2016): JURNAL ILMIAH MAGISTER ILMU ADMINISTRASI - JIMIA
Publisher : Universitas Nurtanio Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Suatu kenyataan bahwa pada saat ini tingkat persaingan perguruan tinggi semakin ketat. Oleh karenanya untuk menciptakan sustanable perguruan tinggi harus pandai-pandai memahami dan berusaha untuk memenuhi kebutuhan stakeholders.  Artinya  perguruan tinggi dituntut untuk memperhatikan atribut-atribut mutu perguruan tinggi yang melipuiti relevansi, efisiensi, efektivitas, akuntabilitas, kreativitas, situasi M-M, penampilan, empati, ketanggapan, produktivitas, dan kemampuan akademik. Dengan memperhatikan atribut-atribut mutu tersebut diharpkan perguruan tinggi sebagai wahana dalam meningkatkan kualitas sumber daya manusia,  akan tetap mendapat tempat di hati masyarakat (stakehoders).Kata Kunci : Manajemen, Manajemen Mutu, Perguruan Tinggi