Abima Surya Andafi
Universitas Padjadjaran

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Penyimpanan Koleksi Museum dalam Rangka Kegiatan Preservasi di Museum Pos Bandung Abima Surya Andafi
BIBLIOTIKA : Jurnal Kajian Perpustakaan dan Informasi Vol 7, No 1 (2023)
Publisher : Departemen Sastra Indonesia, Fakultas Sastra, Universitas Negeri Malang (UM)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17977/um008v7i12023p123-130

Abstract

Artikel ini bertujuan untuk mengetahui apa itu kegiatan preservasi koleksi pada Museum Pos Bandung. Dengan dilakukannya observasi ditambah kajian literatur untuk mendukung pembuatan artikel ini. Sehingga artikel ini memberikan hasil yaitu mengetahui apa itu preservasi, konservasi, dan restorasi, serta bagaimana konservasi preventif pada Museum Pos Bandung sebagai cara pelestarian koleksi museum agar tetap terjaga dan lestari.