Muslimsyah Muslimsyah
Department of Architecture and Planning, Faculty of Engineering, Universitas Syiah Kuala

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Perancangan Oceanarium di Banda Aceh Khairunnisa Khairunnisa; Muslimsyah Muslimsyah; Burhan Nasution
Jurnal Ilmiah Mahasiswa Arsitektur dan Perencanaan Vol 5, No 2 (2021): Volume 5, No.2, Mei 2021
Publisher : Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (689.882 KB)

Abstract

Tempat wisata di Banda Aceh tergolong minim termasuk pengembangan potensi alamnya, dengan adanya tempat rekreasi yang memanfaatkan potensi tersebut bias menunjang sector perekonomian serta pariwisata setempat. Oleh karena itu perancangan Oceanarium di Kota Banda Aceh merupakan salah satu upaya untuk memaksimalkan pengembangan tempat wisata serta memberikan keuntungan bagi daerah melalui bidang pariwisata. Ulee Lheue merupakan site terpilih untuk pengembangan rancangan ini karena lokasinya yang strategis berada di pinggiran laut serta kesesuaian rancangan dengan pembagian kawasan pariwisata menurut RTRW. Tema metafora yang akan diterapkan bermaksud untuk menjadikan rancangan ini sebagai bangunan yang ikonik di Banda Aceh, dengan demikian dapat menarik perhatian para wisatawan serta mewujudkan tujuan utama perancangan Oceanarium ini yaitu mengembangkan tempat wisata sekaligus melestarikan biota laut Indonesia.