Vivi Sulyastari
UMN AL Washliyah Medan

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH SOSIALISASI, PEMERIKSAAN DAN KEPATUHAN WAJIB PAJAK TERHADAP PENINGKATAN PENERIMAAN PAJAK PENGHASILAN BADAN PADA KPP PRATAMA MEDAN TIMUR Vivi Sulyastari; Alistraja Dison Silalahi
JURNAL AKUNTANSI AUDIT DAN PERPAJAKAN INDONESIA (JAAPI) Vol. 3 No. 2 (2022): Jurnal Akuntansi Audit dan Perpajakan Indonesia (JAAPI)
Publisher : Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi UMN AL Washliyah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (234.739 KB) | DOI: 10.32696/jaapi.v3i2.1797

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisa pengaruh sosialisasi, pemeriksaan dan kepatuhan wajib pajak terhadap peningkatan penerimaan pajak penghasilan badan pada wajib pajak badan di kpp pratama medan timur. Jenis penelitian dalam penelitian ini adalah kuantitatif dengan pendekatan asosiatif. Populasi penelitian ini adalah wajib pajak badan di KPP Pratama Medan Timur. Metode pemilihan sampel menggunakan rumus slovin, jumlah sampel yang digunakan adalah 98 data sampel. Sebelum dilakukan penelitian, terlebih dahulu dilakukan uji coba instrumen dengan uji validitas dan uji reliabilitas. Uji prasyarat analisis meliputi uji normalitas, uji linearitas, uji multikolinearitas dan uji heteroskedastisitas. Metode analisis data menggunakan regresi linier berganda Hasil penelitian menunjukkan bahwa sosialisasi berpengaruh terhadap peningkatan penerimaan pajak, sedangkan pemeriksaan berpengaruh signifikan terhadap peningkatan penerimaan pajak, kepatuhan wajib pajak berpengaruh terhadap peningkatan penerimaan pajak badan. Kemudian terdapat pengaruh sosialisasi, pemeriksaan dan kepatuhan wajib pajak terhadap peningkatan penerimaan pajak badan.