Muhammad Ridwan Hasanuddin
Universitas Fajar Makassar

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

KUALITAS LAPORAN KEUANGAN; BERDASARKAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI DAN SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL Yasmi; A. Pandangai Mattingaragau; Muhammad Ridwan Hasanuddin
Accounting, Accountability, and Organization System (AAOS) Journal Vol. 4 No. 2 (2023): Edisi Maret
Publisher : Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Ilmu-ilmu Sosial Universitas Fajar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47354/aaos.v4i2.501

Abstract

Memasuki era informasi dan tekhnologi, sistem informasi dan pengendalian internal merupakan dua variabel yang sangat menentukan kualitas laporan keuangan. Hal tersebut disebabkan karena penyajian laporan keuangan didukung oleh sistem yang mempercepat input informasi kemudian dibarengi dengan pengendalian untuk melahirkan laporan keuangan yang berkualitas. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh sistem informasi akuntansi dan pengendalian internal terhadap kualitas laporan keuangan. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan melakukan regresi linear dan metode survei kepada 30 responden yang merupakan karyawan Bosowa Group Makassar. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara sistem informasi akuntansi yang digunakan dan system pengendalian internal yang diberlakukan terhadap kualitas laporan keuangan.