Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

SAPAAN “PAPAH MAMAH” KEPADA PENGASUH DI PESANTREN ASY-SYAIBANIY: MODEL STRATEGI KOMUNIKASI ALTERNATIF KEKINIAN Ayu Febriyanti; Teddy Dyatmika
An-Nida : Jurnal Komunikasi Islam Vol 15, No 1 (2023)
Publisher : Fakultas Dakwah dan Komunikasi Program Studi Komunikasi dan Penyiaran Islam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34001/an-nida.v15i1.4532

Abstract

Dalam  melakukan  komunikasi tentu di dalamnya terdapat sapaan untuk memulai pembicaraan. Sapaan yang sering digunakan santri kepada pengasuh di pesantren antara lain kyai, nyai, abah, dan umi. Namun berbeda halnya dengan di Pondok Pesantren Asy-Syaibaniy Karanganyar Kabupaten Pekalongan yang menggunakan sapaan “papah” dan “mamah”. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui sapaan di pesantren Asy-Syaibaniy dan bagaimana penerapan sapaan tersebut berdasarkan kacamata komunikasi interpersonal.  Metode penelitian yang digunakan dalam riset ini adalah penelitian kualitatif deskriptif untuk menjelaskan, mendalami dan memahami penerapan sapaan kekininan di Pesantren Asy-Syaibaniy. Teknik pengumpulan data dengan wawancara, observasi dan studi pustaka. Hasil riset menunjukkan bahwa sapaan pengasuh pesantren memperngaruhi keeratan hubungan antara pengasuh dan santrinya. Sapaan “Papah” dan “Mamah”  kepada pengasuh pesantren merupakan model strategi komunikasi kekinian sebagai wujud penguatan kondisi emosional para santri agar merasa nyaman terbuka kepada pengasuh sehingga dapat meningkatkan motivasi para santri untuk berprestasi.
Kesenjangan Komunikasi Digital Mahasiswa Perguruan Tinggi Keagamaan Dengan Perguruan Tinggi Umum di Indonesia Teddy Dyatmika; Farah Farhatussho Imah; Ayu Febriyanti; Feri Gunawan
Jurnal Darussalam: Jurnal Pendidikan, Komunikasi dan Pemikiran Hukum Islam Vol. 15 No. 2 (2024): April 2024
Publisher : IAI Darussalam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The ranking of the Ministry of Religion Universities is far behind compared to the Ministry of Education and Culture Universities according to webometrics and Unirank. This is an indicator of the digital divide. With equal Internet access, there should be no digital divide. The purpose of this study was to determine the digital divide between students from the Ministry of Religion Universities and students from the Ministry of Education and Culture Universities. The theory used in this study is the theory of digital divide which includes three aspects, namely access divide, usage divide, and quality of use divide. The population in this study was 8,825,981 students with a sample of 424 respondents. The sampling technique used was simple random with a standard error of 4.82%. The data analysis technique used the SPSS compare means one way ANOVA test. The results showed that the access divide and the usage divide did not experience a digital divide with a significance value of 0.80 and 0.909, respectively. Meanwhile, the quality of use divide experienced a digital gap with a significance value of 0.024. The digital divide occurs in the quality of students' use of information and communication technology. The average quality of the use of information and communication technology among university students of the Ministry of Education and Culture is higher than that of university students of the Ministry of Religion. There needs to be an effort from the Ministry of Religion in making policies so that the use of information and communication technology in Higher Education students of the Ministry of Religion is of higher quality, especially in accessing national and international journals.