Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Kepuasan Kerja Dan Disiplin Kerja Terhadap Komitmen Organisasional Karyawan Pada BPJS Ketenagakerjaan Cabang Medan Kota Bella Sinta Ritonga
Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi dan Bisnis [JIMEIS] Vol 2, No 6 (2022)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (426.227 KB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk menganalisis pengaruh kepuasan kerja dan disiplin kerja terhadap komitmen organisasional karyawan  BPJS Ketenagakerjaan Cabang Medan Kota. Adapun sampel dalam penelitian ini adalah karyawan tetap BPJS Ketenagakerjaan Cabang Medan Kota yang berjumlah 56 orang. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini dengan cara wawancara dan penyebaran kuesioner. Teknik analisis data menggunakan regresi linier berganda, uji asumsi klasik, uji t, uji f, dan koefisien  determinasi. Hasil penelitian ini adalah variabel kepuasan kerja berpengaruh terhadap komitmen organisasional karyawan BPJS Ketenagakerjaan  Cabang Medan Kota, dan variabel disiplin kerja berpengaruh terhadap komitmen organisasional karyawan BPJS Ketenagakerjaan Cabang Medan Kota.Kata Kunci: Kepuasan Kerja, Disiplin Kerja, Komitmen Organisasional