Aspan Ansori Siregar
Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Perkembangan Potensi Ekonomi Kawasan Wisata Candi Bahal Dalam Meningkatkan Pertumbuhan Ekonomi Penduduk Desa Bahal Kecamatan Padang Bolak Portibi Kabupaten Padang Lawas Utara Aspan Ansori Siregar
Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi dan Bisnis [JIMEIS] Vol 2, No 4 (2022)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (449.171 KB)

Abstract

Penelitian dengan judul Analisis tentang Perkembangan Potensi Ekonomi Kawasan Wisata Candi Bahal Dalam Meningkatkan Pertumbuhan ekonomi Penduduk Desa Bahal Kecamatan Padang Bolak Portibi Kabupaten Padang Lawas Utara ini memiliki rumusan masalah  tentang Bagaimana meningkatkan pertumbuhan ekonomi penduduk desa bahal serta bagaimana potensi dan peluang perkembangan pariwisata candi bahal dalam meningkatkan pertumbuhan ekonomi. Penelitian ini bertujuan untuk  mengetahui potensi dan peluang perkembangan pariwisata candi bahal dalam meningkatkan pertumbuhan ekonomi. Data yang diperoleh dalam penelitian ini adalah data sekunder yang diperoleh dari penyebaran angket dan wawancara. Data akan di analisa dengan metode deskriptif analisis.Berdasarkan hasil data yang diperoleh, maka didapatkan kesimpulan  bahwa masyarakat yang tinggal di desa bahal mengetahui potensi dan peluang wisata candi bahal dan peran pemerintah kurang dalam publikasi melalui media sosial dimana sangat mempengaruhi untuk informasi tentang wisata candi bahal dalam meningkatkan ekonomi Penduduk Desa Bahal Kecamatan Portibi, Kabupaten Padang Lawas Utara.Kata Kunci: Perkembangan Potensi Ekonomi