Vincentius Leo Andrean
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PERANCANGAN JOB ANALYSIS DIVISI PRODUKSI PADA PERUSAHAAN CV.JAFAS Vincentius Leo Andrean
Jurnal Performa : Jurnal Manajemen dan Start-up Bisnis Vol. 1 No. 4 (2016)
Publisher : Universitas Ciputra Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37715/jp.v1i4.216

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk merancang job analyis yang sesuai pada divisi produksi CV.JAFAS. Job analyis ini dirancang untuk meningkatkan performance karyawan divisi produksi. Job analyis ini juga akan dirancang untuk ekspansi pada divisi produksi perusahaan CV.JAFAS. Job analyis ini berisi tentang job description dan job specification. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif yang menggunakan konsultan human resource, perusahaan sejenis, human resource department, dan karyawan divisi produksi CV.JAFAS sebagai subjek penelitian. Objek penelitian menggunakan perusahaan CV.JAFAS yang membuat perancangan job analyis. Pengumpulan data ini dilakukan dengan cara melakukan wawancara dan juga melakukan dokumentasi dengan cara merekam hasil wawancara. Hasil dari penelitian ini adalah peneliti merancang job analyis yang digunakan untuk divisi produksi yang berisi tentang job description dan job specification divisi produksi CV.JAFAS. Dengan adanya job analyis ini diharapkan agar performance karyawan divisi produksi dapat meningkat.