Aldo Christian Budiharjo
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PERAN KETERAMPILAN DALAM KINERJA MANAJEMEN PERUSAHAAN PT. SEKAWAN ABADI Aldo Christian Budiharjo; Venny Soetedja; Cliff Kohardinata
Jurnal Performa : Jurnal Manajemen dan Start-up Bisnis Vol. 4 No. 1 (2019)
Publisher : Universitas Ciputra Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37715/jp.v4i1.1521

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui peran keterampilan terhadap kinerja. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan wawancara semi terstruktur sebagai metode pengumpulan data. Narasumber dari penelitian ini adalah anggota internal Perusahaan Sekawan Abadi. Indikator kinerja yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitas, kuantitas, ketepatan waktu, efektivitas biaya, ketergantungan akan pengawas dan dampak interpersonal. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa keterampilan memiliki peran penting terhadap kinerja.Kata kunci : Keterampilan, Kinerja, Bisnis Food and Beverages