Nurulita Wijayanti*
Universitas Muhammadiyah Jakarta

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Video di Kelas III SD Muhammadiyah Kademangaran Nurulita Wijayanti*; Muhamad Sofian Hadi
JIM: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Sejarah Vol 8, No 3 (2023): Juni, socio-economics, community law, cultural history and social issues
Publisher : Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24815/jimps.v8i3.26045

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media video animasi menggunakan power point interaktif pada materi rukun sholat. Penelitian ini termasuk jenis penelitian dan pengembangan atau dikenal dengan Research and Development (RD). Model pengembangan yang digunakan adalah model 4-D dengan teknik pengumpulan data pada penelitian ini adalah wawancara, observasi, dokumentasi, dan angket. Angket diberikan kepada ahli media, ahli materi, wali kelas dan observer. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa pada tahap define peneliti melakukan analisis kebutuhan, analisis peserta didik dan analisis materi. Tahap kedua Design, perancangan draft awal media dalam bentuk storyboard. Tahap ketiga Development, produk yang dihasilkan berupa video animasi dengan hasil validasi ahli materi pada tahap akhir diperoleh persentase kevalidan sebesar 85% dengan kriteria “sangat valid” dan hasil validasi pada ahli media pada tahap akhir diperoleh persentase kevalidan sebesar 93,75% dengan kriteria “sangat valid”. Respon guru mendapatkan penilaian 94,16% pada katagori ”Sangat Baik” dan uji coba peserta didik sebanyak 50 peserta didik mendapatkan skor 90% pada katagori ”Sangat Baik”. Sehingga dapat dinyatakan peserta didik merasa tertarik. .Terakhir Dessiminate, video animasi yang dihasilkan bisa diunduh di link youtube.