Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

RANCANG BANGUN SISTEM PERINGATAN BANJIR BERBASIS ARDUINO DENGAN SENSOR ULTRASONIK PADA DAERAH RAWAN BANJIR KABUPATEN KUANTAN SINGINGI Novia Stevani
JURNAL PERENCANAAN, SAINS DAN TEKNOLOGI (JUPERSATEK) Vol 2 No 1 (2019): Jurnal Perencanaan, Sains, Teknologi, dan Komputer (JuPerSaTek)
Publisher : FAKULTAS TEKNIK

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (805.202 KB)

Abstract

Banjir menjadi permasalahan tersendiri yang terjadi secara tiba-tiba tanpa mengenal waktu. Butuh suatu sistem untuk memberi informasi mengenai peringatan mengenai banjir. Sistem peringatan banjir berbasis arduino dengan sensor ultrasonik ini merupakan peringatan banjir yang bertujuan untuk membantu memberikan informasi kepada masyarakat untuk dapat mengetahui level ketinggian air melalui lampu LED. Dengan adanya informasi ketinggian air sehingga masyarakat dapat mengantisipasi apabila lampu LED telah memberi peringatan Waspada yaiyu berwarna Biru. Dengan adanya sistem peringatan banjir berbasis arduino masyarakat tidak perlu khawatir akan banjir yang datang secara tiba-tiba karena dengan bantuan sensor ultrasonik yang akan membaca ketinggian air dan lampu LED akan memberikan peringatan berupa pergantian warna lampu, sesuai dengan kondisi.