Umy Zahroh
Universitas Islam Negeri Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Development of GeoGebra-Based Learning Media for Flat Field Analytical Geometry Courses for Students of the Mathematics Education Department Dewi Asmarani; Umy Zahroh; Santi Dewanti
Journal of Research on Mathematics Instruction (JRMI) Vol 4 No 1 (2022): December
Publisher : Magister Mathematic Education Department Faculty of Teacher Training and Education Universitas Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33578/jrmi.v4i1.74

Abstract

All aspects of life, including the education system, have undergone many changes due to the Covid-19 pandemic. We need media that can facilitate and attract students to carry out learning activities. This study aims to develop GeoGebra-based mathematics learning media. The method used in this research is Research and Development (R&D) with the ADDIE model (Analysis, Design, Develop, Implement, and Evaluate). The research was carried out at UIN Sayyid Ali Rahmatullah Mathematics Study Program in semester 3. The research subjects for the small-scale field test were class A, which had 32 students; for the large-scale field test, there were 132 students in Mathematics Education 3rd Semester. The results of research on the development of GeoGebra-based learning media in the Flat Analytical Geometry course for students majoring in Mathematics Education at UIN Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung were declared valid, practical and effective. The future hope for developing similar media is to expand the scope of the material discussed because the media developed is limited to flat analytic geometry operations.
Etnomatematika Permainan Tradisional Gedrik pada Pembelajaran Matematika di Desa Jabon Luluk Yuliana; Umy Zahroh
AdMathEduSt: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Matematika Vol 11, No 1 (2024)
Publisher : Universitas Ahmad Dahlan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.12928/admathedust.v11i1.28154

Abstract

Pembelajaran matematika di sekolah sering dianggap sulit oleh siswa karena cenderung formal dan teoritis. Untuk meningkatkan kenyamanan dan kesenangan siswa, perlu dirancang agar terdapat keterkaitan antara matematika di sekolah dan di luar sekolah. Salah satu pendekatan yang dapat digunakan adalah pendekatan etnomatematika, khususnya melalui penerapan permainan tradisional seperti gedrik. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui aktivitas matematika yang terdapat pada permainan tradisional gedrik dan unsur-unsur matematika yang muncul dalam permainan tersebut. Metode penelitian yang digunakan adalah etnografi dengan pendekatan kualitatif, melibatkan anak-anak yang memahami permainan tradisional gedrik di Desa Jabon sebagai subjek penelitian. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara, dan analisis dokumen. Pengecekan keabsahan data dilakukan menggunakan teknik triangulasi, yaitu dengan membandingkan dan menyelaraskan data yang diperoleh dari berbagai sumber. Hasil penelitian menunjukkan adanya aktivitas matematika seperti membilang, menentukan lokasi, mengukur, merancang, bermain, dan menjelaskan dalam permainan gedrik. Unsur-unsur matematika yang terdapat meliputi bangun dimensi tiga, bangun datar, luas bangun datar, kekongruenan, refleksi, hubungan antar garis, himpunan, permutasi, dan probabilitas. Integrasi permainan tradisional gedrik dalam pembelajaran matematika dapat meningkatkan minat dan pemahaman siswa terhadap konsep-konsep matematika dengan cara yang menyenangkan melalui permainan, dimana konsep-konsep matematika dapat ditemui pada alat, bidang, dan aturan dalam permainan tradisional gedrik