Anisah Fifi Nurfajariyah
Universitas Islam Negeri Salatiga

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

HUBUNGAN KEPRIBADIAN GURU DENGAN KEMERDEKAAN GURU DI MADRASAH IBTIDAIYAH Anisah Fifi Nurfajariyah
Nasir: Jurnal Pendidikan Islam Vol. 1 No. 1 (2023)
Publisher : Pusat Studi Penelitian dan Evaluasi Pembelajaran

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59698/nasir.v1i1.22

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan kepribadian guru dengan kemerdekaan guru di Madrasah Ibtidaiyah. Penelitian ini dilakukan menggunakan metode deskriptif kualitatif. Subyek penelitian ini adalah guru MI Al-Bidayah Candi Kecamatan Bandungan Kabupaten Semarang. Pengumpulan data dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara dan analisis dokumen. Teknik analisis data menurut Miles dan Hubermen, yaitu reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil yang didapatkan dalam penelitian ini adalah terdapat hubungan antara kepribadian guru dengan kemerdekaan guru. Manajemen waktu menjadi tantangan bagi para guru terutama dalam membagi waktu antara pekerjaan di kantor, pekerjaan di rumah, dan menyelesaikan pendidikan bagi yang sedang melanjutkan pedidikan diperguruan tinggi. Sebagian guru juga menyatakan jika tugas seorang guru hanyalah mengajar sedangkan terkait rezeki sudah diatur oleh Allah SWT. sehingga para guru sering mendapatkan rezeki yang tidak terduga sama sekali.