Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Budidaya Ikan Jelawat (Leptobarbus hoevenii) Berdasarkan Sistem Keramba di Sungai Kampar Syamsul Bachry; Febri Ayu; Andi Saputra
Journal of Engineering Science and Technology Management (JES-TM) Vol. 1 No. 2 (2021): September2021
Publisher : Journal of Engineering Science and Technology Management

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jestm.v1i2.74

Abstract

Kampar River is one of the largest rivers in Riau Province which has been developed for aquaculture with a cage system. This study aims to determine the cultivation and marketing of jelawat fish. The method in this research is to collect primary and secondary data through sources of information from the people who have cages. The results showed that the cage business carried out by the community was through the stages of hatchery, enlargement and marketing of production results. The feasibility study of the cage business shows that the environmental aspects of aquatic ecosystems and marketing aspects are very important. However, the feed factor and business capital are the most important factors in conducting cage cultivation business in Air Tiris
IDENTIFIKASI UDANG AIR TAWAR DI SUNGAI KAMPAR Syamsul Bachry; Febri Ayu; Vebrita Sari; Andi Saputra
METRIK SERIAL HUMANIORA DAN SAINS (E) ISSN: 2774-2377 Vol. 4 No. 2 (2023): Oktober 2023
Publisher : Bekasi: Konsorsium Cendekiawan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Udang merupakan salah satu makroinvertebrata yang dapat ditemukan di sekitar sungai Kampar. Kegiatan perkebunan, pertanian, pemukiman dan industri yang terdapat di bantaran sungai akan meningkatkan pencemaran perairan dan menyebabkan kualitas air sungai menurun. Sehingga aktivitas penangkapan udang air tawar mengalami penurunan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui jenis-jenis udang di perairan Sungai Kabupaten Kampar, Riau. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode survei, dimana penangkapan sampel dilakukan di lokasi penelitian dan di laboratorium. Udang air tawar dari hasil penangkapan selama penelitian ini hanya satu jenis dan berjumlah 22 ekor. Semua sampel udang air tawar yang diperoleh termasuk ke dalam famili Palaemonidae dan genus Macrobrachium.