Muhammad Fickri
Universitas Indraprasta PGRI

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Implementasi Fleet Manajemen untuk Mempermudah Perawatan Mobil di PT Reisal Trans Mandiri dengan Metode Customer Relationship Management (CRM) Muhammad Fickri; Fauzan Natsir
Journal of Information Technology Vol 3 No 2 (2023): Journal of information Technology
Publisher : Institut Shanti Bhuana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46229/jifotech.v3i2.759

Abstract

Permasalahan yang ada di PT Reisal Trans Mandiri dalam pembuatan laporan perawatan terhadap mobil masih terbilang manual belum sepenuhnya terkomputerisasi dengan menggunakan bantuan aplikasi Excel yang memungkinkan hilangnya data. Penulisan ini bertujuan untuk paparan dalam pengimplementasian Sistem Fleet Manajemen pada PT Reisal Trans Mandiri. Metode yang digunakan adalah Metode Customer Relationship Management (CRM) karena perawatan mobil ini berhubungan dengan kinerja bisnis pada Customer di PT Reisal Trans Mandiri terutama dalam berbagai pengambilan keputusan dalam perusahaan itulah sebabnya dirasa penting untuk mengelola suatu informasi secara terintegrasi pada setiap perusahaan. Penerapan fleet manajemen dalam dunia bisnis banyak dimanfaatkan untuk mendukung kelancaran bisnis perusahaan. Hasil penulisan ini adalah penggunaan metode Customer Relationship Management (CRM) yang memberi kemudahan terhadap customer dalam mengetahui ketersediaan mobil dan jadwal perawatan mobil dan dengan adanya aplikasi ini sebagai solusi permasalah yang ada di perusahaan.