Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

DAMPAK PENERAPAN “SAK ETAP”: STUDI KASUS PADA GROUP BANK PERKREDITAN RAKYAT Andini, Bayu Nurcahyo
Jurnal Ilmu dan Riset Akuntansi (JIRA) Vol 2, No 11 (2013)
Publisher : STIESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of this research is to explain the impact of implementing of Financial Accounting Standards forEntities without Public Accountability (SAK ETAP) at Rural Bank (BPR) and to understand the opinion of thefinancial statement’s prepare and external auditor on the implementation of SAK ETAP at BPR so it can beconcluded whether SAK ETAP is the correct accounting standard for BPR. This research is a qualitativeresearch with case study approach at a group of BPR which consist of four BPR, which their shares are owned byone family. The data is collected through interviews, observations and documentations. Interviews are done withthe directors, head of operational, accounting departments, and external auditors. The result of research showsthat the implementation of SAK ETAP at BPR has an impact to the provision revenue, the deferred cost, theincome tax and the preparation and the presentation of BPR financial report. However, this impact has noinfluence overall on BPR financial report. The implementation of SAK ETAP at BPR creates lessimplementation cost than the benefit which is gained by BPR, and also SAK ETAP is the accounting standardfor BPR characteristics.Keywords: the impact of implementing, the appropriate financial accounting standards, SAK ETAP, Rural Bank
DETERMINAN EFISIENSI PERBANKAN Sari, Putri Zanufa; Harianto, Rudi; Andini, Bayu Nurcahyo
Media Mahardhika Vol 17 No 1 (2018): September 2018
Publisher : STIE Mahardhika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29062/mahardika.v17i1.64

Abstract

Memasuki Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) semua sektor mempersiapkan diri untuk dapat bersaing secara bebas tidak terkecuali sektor perbankan. Dalam  kondisi persaingan ketat atau tajam, maka dibutuhkan pengelolaan  aktivitas pada sektor perbankan dalam menekan biaya seefisien mungkin agar dapat mencapai target yang diharapkan dengan meningkatkan efisiensi kinerja yang diharapkan. Penelitian ini bertujuan untuk megetahui tingkat efisiensi antara bank umum konvensional dengan bank umum syariah  yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama tahun 2015-2017 untuk mengetahui bank mana yang paling efisien dalam meningkatkan kinerjanya, selain itu juga mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi ketidakefisienan perbankan tersebut yang diproksikan oleh ROA, Size, CAR, NPL. Metode penelitian ini menggunakan program software winDEA versi 1.03 ditahap pertama dan pada tahap kedua akan dilanjutkan menggunakan analisis regresi tobit dengan menggunakan EVIEWS versi 9. Hasil penelitian ini membuktikan bahwa score rata-rata secara keseuruhan dari tahun 2015 sampai dengan tahun 2017 mengalami hasil yang beragam. Pada tahun 2015 sebanyak 31 bank telah efisien, tahun 2016 naik menjadi 32 bank yang telah efisien, sedangkan pada tahun 2017 menurun menjadi 31 bank yang terbukti efisien dalam menjalankan usahanya. Sedangkan untuk proksi ROA, Size, CAR, dan NPL berpengaruh positif terhadap efisiensi suatu perbankan.
ANALISIS KEPATUHAN, TRANSPARANSI DAN AKUNTABILITAS LAPORAN DANA KAMPANYE PARTAI POLITIK DALAM PENGELOLAAN PENERIMAAN DAN PENGGUNAAN DANA KAMPANYE Andini, Bayu Nurcahyo; Monteiro, Frenqui; Soebandi, Soebandi
Media Mahardhika Vol 17 No 1 (2018): September 2018
Publisher : STIE Mahardhika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29062/mahardika.v17i1.56

Abstract

Campaign fund is the biggest spending of political party. Due to the huge amount of money during the campaign, by conducting this reseach to know and understand does the legislative candidade and political party are lawfull, transparant and accountable to their spending to the public as principle of good governance in democratic country. This is a qualitative reseach method with triangulation in collecting data, analysing, conduct indepth interview where social situation in the office of Sidoarjo KPU, Habib Basuni, CPA public accountant; and the expeert of of government/ contitutional law. Finding shows that, twoelve (12) political parties are unlawfull to their campaign fund report, yet not transparant and accountable to the public because of: high political cost, unsettle of democratic system, weak of law enforcement, lack of political education, unprofesional of political party internal administration and irelevancy of transparancy and accountability towards politacal succession. Therefore, need to have a cmprehensive and holistic  approach to all parth of democratic stakeholders to play their roles toward good  governance in Sodoarjo.
PERPUTARAN PIUTANG DAN PERPUTARAN KAS SEBAGAI DETERMINAN LABA Harianto, Rudi; Sari, Putri Zanufa; Andini, Bayu Nurcahyo
Media Mahardhika Vol 17 No 1 (2018): September 2018
Publisher : STIE Mahardhika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29062/mahardika.v17i1.66

Abstract

Rasio profitabilitas digunakan oleh perusahaan untuk  mengetahui seberapa efektif pengelolaan perusahaan oleh manajemen. Oleh karena itu masalah profitabilitas menjadi faktor penting untuk perusahaan agar tetap berada pada posisi yang selalu menguntungkan (Profit). Salah satu faktor penting yang bisa mempengaruhi tingkat profitabilitas perusahaan adalah adanya perputaran piutang dan perputaran kas. Aktivitas adanya perputaran piutang dan perputaran kas yang terjadi pada perusahaan mempunyai pengaruh yang besar sebagai penentu seberapa besar laba yang akan diperoleh oleh perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk menguji perputaran piutang dan perputaran kas terhadap laba perusahaan sektor transportasi. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif, populasi penelitian ini  meliputi perusahaan transportasi di Bursa Efek Indonesia periode 2015-2017. Sehingga total populasi perusahaan sebanyak 35 perusahaan dan peneliti mengambil 25 perusahaan untuk dijadikan sebagai sampel dengan menggunakan metode purposive sampling. Teknik analisis yang digunakan pada penelitian ini yaitu uji statistik deskriptif, uji asumsi klasik, analisis regresi berganda, uji F, dan uji t. Hasil dari penelitian ini yaitu perputaran piutang dan perputaran kas berpengaruh terhadap laba di perusahaan transportasi di Bursa Efek Indonesia.