Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Rancang Bangun Sistem Kontrol Smart Grinder Kopi Berbasis Arduino Uno Gimel Hamonangan Sinaga; Peter R. Angka; Albert Gunadhi; Rasional Sitepu
Buletin Profesi Insinyur Vol 6, No 3 (2023): Buletin Profesi Insinyur (Juli-Desember)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/bpi.v6i3.215

Abstract

Smart grinder kopi adalah sistem yang dirancang untuk tujuan meningkatkan hasil penggilingan biji kopi. Dalam artikel ini dipresentasikan hasil rancang bangun sistem kontrol smart grinder kopi yang menggunakan Arduino Uno sebagai kontroler utama. Dengan adanya Arduino Uno, pengguna diharapkan dapat mengatur tingkat kehalusan gilingan, atau jumlah kopi yang digiling dengan fitur otomatisasi berdasarkan pengukuran massa biji kopi.  Sistem ini dibangun dengan komponen pokok Arduino Uno,load cell, ADC Module HX711, motor servo, push button, relay Optocoupler, dan LCD display. Smart ginder kopi berbasis Arduino Uno berhasil dibangun dan diuji. Hasil pengujian menunjukkan bahwa smart grinder kopi berbasis Arduino Uno yang dihasilkan mampu menghasilkan bubuk kopi ukuran medium sesuai timbangan yang diinginkan pengguna, dan dalam waktu rata-rata 2,5 detik per gram. Kata Kunci: smart grinder kopi, Arduino Uno, penggiling-an biji kopi, timbangan digital.