Sahria Ramadani
Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri Mandailing Natal

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGORGANISASIAN KEGIATAN TABLIGH DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI PESERTA DIDIK DI MDTA SYEIKH ZAINUDDIN PANYABUNGAN Sahria Ramadani; Rohman
Jurnal Manajemen Pendidikan Islam Al-Munadzomah Vol 2 No 1 (2022): AL-MUNADZOMAH
Publisher : Institut Ummul Quro Al-Islami Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51192/almunadzomah.v2i1.421

Abstract

Kemampuan komunikasi sangat penting untuk ditingkatkan oleh seseorang. Pada hakikatnya selaku makhluk sosial manusia sangat memerlukan interaksi satu dengan yang lainnya. Komunikasi yang baik bisa kita lihat dari sistem pengorganisasian. Adapun tujuan adanya penelitian ini adalah untuk pertama, pengorganisasian kegiatan tabligh, kedua, kemampuan komunikasi. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif yang bersifat deskriptif. Informan dalam penelitian ini adalah kepala sekolah, pembina, guru, dan peserta didik MDTA Syeikh Zainuddin. Adapun teknik pengumpulan datanya menggunakan observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik keabsahan data dengan teknik triangulasi sumber data dan triangulasi metode pengumpulan data. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: pertama pengorganisasian kegiatan tabligh sudah berjalan dengan baik. Pengorganisasian kegiatan tabligh dimulai dari penentuan aktivitas kegiatan yaitu dari MC, pidato, puisi, qasidah, membaca sifat 20, syair nahwu. Pengelompokan perta didik dipilih setiap minggu dari kelas I sampai IV secara bergantian. Anggaran dalam kegiatan tabligh dibebankan dari SPP siswa. Kedua Kemampuan komunikasi siswa sudah cukup baik karena dalam pengorganisasian kegiatan tabligh sudah ditugaskan untuk menyampaikan ajaran-ajaran keislaman atau pesan keagamaan.