This Author published in this journals
All Journal Abdimas
Sonika Maulana
Jurusan Teknik Mesin, Fakultas Teknik Universitas Negeri Semarang, Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pemanfaatan Mesin Grandling untuk Penggilingan Biji Kopi pada Kelompok Petani Kopi di Desa Kalisidi, Kabupaten Semarang Niken Subekti; Sonika Maulana; Rifa’atunnisa Rifa’atunnisa; Aprilia Findayani; Fahrur Rozi; Heru Setyanto
Jurnal Abdimas Vol 27, No 1 (2023): June 2023
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/abdimas.v27i1.45675

Abstract

Kesadaran masyarakat petani kopi di Kalisidi, Kabupaten Semarang untuk meningkatkan kualitas dan pendapatan dalam mengelola biji kopi hasil petani. Adanya petani dan pengolah kopi di sekitar masyarakat lingkungan tersebut, awalnya hanya membeli dan menjual kopi, kemudian dibuat kelompok petani kopi agar mampu untuk mengolah kopi. Biji kopi yang didapatkan hasil petani, dimanfaatkan sebagai serbuk kopi oleh pengolah kopi di wilayah tersebut. Transformasi teknologi yang dikembangkan di wilayah daerah Kalisidi antara lain meningkatkan kualitas kopi dengan menggunakan teknologi pembuatan mesin grandling hilirisasi hasil penelitian dari Tim UNNES. Tim Pengabdian ini sangat dibutuhkan untuk mendukung efisiensi energi dan peningkatan kualitas kopi. Teknologi pembuatan mesin grandling untuk pengolahan biji kopi, mampu meningkatkan pendapatan petani dan pengolah kopi, meningkatkan kualitas kopi dan efisiensi energi. Pembuatan mesin grandling merupakan teknologi inovasi baru hilirisasi produk hasil penelitian tim Pengabdian UNNES. Selama kegiatan dilakukan pendampingan dan monitoring evaluasi untuk mengukur ketercapaian target.