Mila Rindi Anjani
Universitas Negeri Semarang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Gerak Stance Phase Pada Walking Gait : Studi Kasus Pada Mahasiswa Yang Memiliki Cidera Ankle Mila Rindi Anjani; Fajar Awang Irawan
Journal of Sport Coaching and Physical Education Vol 8 No 1 (2023)
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/jscpe.v8i1.65999

Abstract

Berjalan juga merupakan suatu jenis olahraga, karena berjalan terdapat aktivitas fisik didalamnya. Tujuan penelitian untuk menganalisis stance phase yang terbagi menjadi 5 tahap yaitu initial contact, loading respons, mid stance, terminal stance, dan preswing bagi yang mengalami cedera ankle dengan data kinematik berupa waktu (s), jarak (m), sudut fleksi (â—¦), tinggi tumit (cm). Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif analitik dengan desain one shot case study yaitu memecahkan suatu yang sebenarnya melalui hasil rekaman video walking gait jarak 3 meter yang dianalisis menggunakan software kinovea versi 0.9.5. Penelitian ini dilakukan berdasarkan data yang diperolah dari subjek 27 mahasiswa Jurusan Ilmu Keolahragaan FIK UNNES. Hasil dari data analisis gerak stance phase pada walking gait mahasiswa Jurusan Ilmu Keolahragaan yang mengalami riwayat cedera ankle menghasilkan analisis stance phase dalam walking gait Mahasiswa Jurusan Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Semarang yang mengalami riwayat cidera ankle rata-rata kecepatan step kanan 1,14 m/s dan rata-rata kecepatan step kiri 1,11 m/s. Kecepatan dalam stance phase tersebut rata-rata 60% dari total siklus walking gait memiliki pengaruh terhadap cidera yang dilakukan terutama pada saat foot contact.