Albertus Kukuh Yudi Pratama
Mercubuana Yogyakarta

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH SUKU BUNGA DAN NILAI TUKAR RUPIAH (KURS) TERHADAP INDEKS HARGA SAHAM GABUNGAN (IHSG) (PERIODE TAHUN 2020 - 2022) Albertus Kukuh Yudi Pratama
JURNAL KEWIRAUSAHAAN, AKUNTANSI DAN MANAJEMEN TRI BISNIS Vol 5 No 1 (2023): Jurnal Kewirausahaan, Akuntansi dan Manajemen Tri Bisnis
Publisher : STIE Tri Bhakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59806/tribisnis.v5i1.249

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan mengetahui pengaruh Suku Bunga dan Nilai Tukar rupiah (kurs) terhadap IHSG (Indeks Harga Saham Gabungan) periode tahun 2020-2022. Hasil pengujian hipotesis menunjukan variabel Suku Bunga dan Nilai Tukar Rupiah (kurs) secara simultan mempengaruhi signifikan terhadap Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) periode tahun 2020-2022. Secara parsial Suku Bunga dan Nilai Tukar Rupiah (kurs) mempengaruhi signifikan terhadap IHSG. Dari analisis koefisien determinasi diketahui bahwa Suku Bunga dan Nilai Tukar Rupiah (kurs) mempengaruhi IHSG sebanyak 40,6%, sedangkan sisanya 59,4% dipengaruhi variabel lainnya di luar model penelitian ini.