Abstract. This study aims to describe the level of the Zakat Literacy Index (ILZ) of the people of Bandung City. Aspects of zakat literacy that will be used in this study include aspects of basic knowledge of zakat, knowledge of the obligation to pay zakat, knowledge of 8 asnaf, this research is a descriptive verification research based on a survey of research subjects. The subject of this research is the people of Bandung City. The object of this study is the Zakat Literacy Index for the people of Bandung City. The population in this study is the people of Bandung City, amounting to 100 respondents. The research sample was conducted using proportional sampling technique. The data collection technique used in this study was a questionnaire. The instrument used in this research is a questionnaire. The data analysis technique used in this research is descriptive analysis. The results showed that the Zakat Literacy Index level for the people of Bandung City was 75%. If this percentage is interpreted into the zakat literacy index level criteria according to BAZNAS then 75% is in the good category (61% -80%). Abstrak. Penelitian ini bertjuan untuk mengetahui gambaran tingkat Indeks Literasi Zakat (ILZ) masyarakat Kota Bandung. Aspek literasi zakat yang akan digunakan dalam penelitian ini yaitu meliputi aspek pengetahuan dasar zakat,pengetahuan kewajiban membayar zakat, pengetahuan 8 asnaf, penelitian ini merupakan penelitian deskriptif verifikatif yang didasarkan atas survey terhadap subjek penelitian. Subjek dari penelitian ini adalah masyarakat Kota Bandung. Objek dari penelitian ini yaitu Indeks Literasi Zakat masyarakat Kota Bandung. Populasi dalam penelitian ini adalah masyarakat Kota Bandung yang berjumlah 100 responden. Sampel penelitian dilakukan dengan teknik proporsional sampling. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu kuesioner. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini yaitu kuesioner. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat Indeks Literasi Zakat masyarakat Kota Bandung sebesar 75%. Jika persentase tersebut diinterpretasikan ke dalam kriteria tingkat indeks literasi zakat menurut BAZNAS maka 75% berada dalam kategori baik (61%-80%).