Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Diversity of Vegetation on Coffe Based Agroforestry System in Rowosari Village Sumberjambe District Jember Regency Ardi Firmansyah; Nilasari Dewi; Nanang Tri Haryadi; Agung Sih Kurnianto
Jurnal Silvikultur Tropika Vol 14 No 02 (2023): Jurnal Silvikutur Tropika
Publisher : Departemen Silvikultur, Fakultas Kehutanan dan Lingkungan, Institut Pertanian Bogor (IPB)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29244/j-siltrop.14.02.97-105

Abstract

Sistem agroforestri berbasis kopi merupakan salah satu sistem agroforestri yang memiliki tanaman beraneka ragam dan mendukung layanan ekosistem. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keanekaragaman vegetasi pada sistem agroforestri berbasis kopi di Desa Rowosari, Kecamatan Sumberjambe, Kabupaten Jember. Penelitian dilaksanakan di lahan agroforestri sederhana dan agroforestri kompleks secara purposive sampling untuk mengambil data vegetasi melalui metode kuadrat petak tunggal. Hasil penelitian menunjukkan bahwa indeks nilai penting tertinggi pada tumbuhan bawah yaitu Oplismenus hirtellus di lahan agroforestri kompleks (INP = 36,607%) dan lahan agroforestri sederhana (INP = 36,301%). Indeks nilai penting tertinggi pada pohon di lahan agroforestri kompleks yaitu Coffea canephora (INP = 101,158%) serta di lahan agroforestri sederhana yaitu Pinus merkusii (INP = 107,104%) dan Coffea canephora (INP = 105,832%). Indeks keanekaragaman jenis, kemerataan jenis, dan kekayaan jenis pada tumbuhan bawah memiliki nilai terbesar. Kata kunci: agroforestri, keanekaragaman, struktur vegetasi